Cari di Blog Ini

Thursday, September 3, 2009

astri_menghias sandal

LATAR BELAKANG : Membuat sandal hias dengan bahan dasar sandal swalow yang dapat menjadi kan suatu karya yang bernilai seni dan ekonomis.

Alat&Bahan :

  • sandal swalow
  • gunting
  • manik-manik
  • pita
  • lem fox/lem castol
  • doubletip
  • pisau kater
  • pensil&penghapus

Cara membuat:

  1. gambar bentuk yang kita nginkan di permukaan sandal dengan menggunakan pensil
  2. ukir permukaan yang sudah di gambar menggunakan pisau kater
  3. ikatkan pita pada tali sandal
  4. beri manik-manik pada gambar yang telah di ukir,lem dengan lem castol/lem fox
  5. pada pinggir sandal tempelkan pita agar terlihat rapih







NAMA : ASTRI.AGUSTIANI
KLS : XI IPA 3
ALAMAT : Belakng komplek stadion kuningan GG.Permata no.98
No HP : 085224748177
e_mail : astree_thea@yahoo.com

4 comments:

Untuk menempelkan Avatar ketik :a: atau :b: dst sampai :f: atau lihat disamping gambar.

Berilah komentar yang positif demi meningkatkan kreatifitas siswa / anak bangsa.