Cari di Blog Ini

Wednesday, October 7, 2009

JAM OTAK ATIK

1.Latar belakang

Saya membuat jam beker dari kaset CD yg rusak dan di beri hiasan ring.Terinspirasi ketika saya melihat jam beker saya yg rusak dan langsung terpikirkan untuk memanfaatkannya menjadi sebuah karya seni,semoga bisa bermanfaat untuk semua khususnya untuk saya.


2.Alat dan Bahan :

-Kaset CD bekas,
-Jam beker bekas,
-Ring Onderdil,
-Lem besi,
-Obeng,
-Baud kecil

3.Cara pembuatan :

-Terlebih dahulu kaset CD di bersihkan
-Setelah di bersihkan,lalu buka mesin jam beker bekas lalu pasangkan mesin tersebut ke kaset CD,
-Lalu pasangkan hiasan ring di kaset cd tersebut.
-sediakan penyanggah buat menyimpan jam tersebut.
-jam siap di pajang






Nama : Desi Setiawati
Kelas : XII IPS 1
Email : DESI_kuningan@yahoo.com

No comments:

Post a Comment

Untuk menempelkan Avatar ketik :a: atau :b: dst sampai :f: atau lihat disamping gambar.

Berilah komentar yang positif demi meningkatkan kreatifitas siswa / anak bangsa.