Cari di Blog Ini

Thursday, November 1, 2012

WAYANG KARDUS (HERU NUR KHOIRU-XI IPA 4)

Terek tek tek
Suara dalang ketika memasukan peran wayang yang baru ke atas panggung . ya satu kesenian dari indonesia yang sangat terkenalbdan populer di kalangan masyarakat . wayang merupakan salah satu media yang digunakan oleh orang islam zaman dahulu dalam penyebaran agama islam di indonesia . jenisnya pun beragam mulai dari wayang golek,wayang kulit bahkan ada sekarang wayang orang yang kesemuanya terkenal di indonesia.

Tapi bagaimana kalau wayang tersebut tetbuat dari bahan yang sudah dianggap sampah oleh sebagian besar orang ,yaitu kardus . ya wayang kardus wayang yang terbuang tapi mempunyai nilai seni yang sangat tinggi , sangat mudah bagi kalian yang ingin membuat wayang kardus . kalian hanya tinggal mengikuti prosedur dibawah ini.
1.       Alat dan bahan
Alat : gunting, pensil,penggaris,koas
Bahan : kardus bekas ,cat warna ,kertas HVS,ruas bamboo,benag,lem
2.       Cara membuat
a.       Siapkan alat dan bahan
b.      Lapisi kardus dengan kertas HVS
c.       Gambar pola lakon wayang yang di inginkan
d.      Gunting pola yang sudah dibuat
e.      Warnai wayang dengan cat warna
f.        Tempelkan ruas bamboo dan kuatkan tali pada wayang dan ruas bamboo
g.       Wayang sudah dapat dimainkan
Mudah saja untuk kita tetap melestarikan budaya dan kesenian Indonesia . mari kita lestarikan budaya kita dengan penuh keikhlasan . kalau bukan kita siapa lagi, kalau bukan sekarangkapan lagi .

No comments:

Post a Comment

Untuk menempelkan Avatar ketik :a: atau :b: dst sampai :f: atau lihat disamping gambar.

Berilah komentar yang positif demi meningkatkan kreatifitas siswa / anak bangsa.